Seperti biasanya ya guys, di acara Consumer electric Show (CES) 2015 para vendor berlomba-lomba untuk memamerkan produk andalan terbaru mereka. Termasuk smartphone, yang mana banyak ditunggu kabarnya oleh para pecinta smartphone yang ingin mengganti smartphone lama mereka dengan yang baru dengan teknologi yang lebih baik.
Ada banyak sekali smartphone baru yang mejeng dalam ajang CES 2015. Berikut ini adalah beberapa smartphone baru dari vendor besar yang namanya sudah tak asing lagi di telinga para pecinta gadget.
1. LG G Flex 2
2. Asus Zenfone 2 dan Asus Zoom
3. HTC Desire 826 dan HTC Desire 320
4. Lenovo Vibe X2 Pro dan Lenovo P90
5. Huawei Honor 6 Plus
6. Alcatel OneTouch Hero 2C dan Alcatel One Touch Pixi 3
7. Kodak IM5
8. Tonino Lamborghini
9. ZTE Grand X Max+
Dari kesembilan gadget di atas yang manakah yang paling anda minati untuk dibeli tahun ini, tentunya harus dilihat dulu seperti desain dan juga spesifikasinya. Apakah sesuai dengan kebutuhan anda ataukah tidak hehe. Kalau saya untuk saat ini masih fokus ngumpulin uang dulu. Nanti kalau sudah terkumpul baru mikir mau beli gadget seperti apa. Soalnya, sekarang ini rupiah lagi merosot kursnya, jadinya barang elektronik harga jadi lebih tinggi. Siapa tahu saja nanti setelah duit saya sudah terkumpul barengan rupiah menguat. Asyik deh langsung pilih-pilih gadget idaman yang sesuai dengan kebutuhan hehe.
Sabtu, 10 Januari 2015
Akankah segera muncul smartphone terbaru dari OnePlus?
Ada berita terbaru nih bagi anda penggemar perangkat seluler dari OnePlus, karena beredar kabar bahwa vendor smartphone asal Tiongkok tersebut sedang mempersiapkan suksesor handset One. San CEO sendiri yang bernama Carl Pei, mengklaim kalau smartphone tersebut akan menjadi kejutan bagi konsumen smartphone.
Menurut yang telah dijadwalkan, penjualan smartphone terbaru besutan OnePlus akan dimulai pada pertengah 2015. carl Pei, sang CEO OnePlus sendiri mengatakan bahwa waktu peluncuannya telah sekitar 4 sampai 5 kali berubah pikiran. Akan tetapi, pada akhirnya perusahaan tersebut sepakat kalau peluncuran OnePlus two akan dilaksanakan pada kuartal II atau III pada tahun 2015 ini. Tak hanya itu saka karena ternyata OnePlus juga ragu akan ukuran layar.
"Kami sebenarnya mengubah ukuran layar beberapa kali. Tapi produk akhirnya akan mengejutkan orang-orang," ungkap Pei, seperti dilansir Neowin, Jumat (8//1/2015).
Dan selanjutnya yang membikin konsumen merasa penasaran adalah masih belum diungkapnya perihal ukuran layar smartphone terbaru tersebut apakah lebih kecil, seukuran atau lebih besar dari pendahulunya.
Oh, iya, mungkin anda pernanh mendengar desas-desus bahwa OnePlus tengah menyiapkan sebuah tablet, ternyata dalam kesempatan tersebut, Pei menegaskan bahwa OnePlus tidak memiliki rencana untuk meluncurkan sebuah tablet.
Menurut yang telah dijadwalkan, penjualan smartphone terbaru besutan OnePlus akan dimulai pada pertengah 2015. carl Pei, sang CEO OnePlus sendiri mengatakan bahwa waktu peluncuannya telah sekitar 4 sampai 5 kali berubah pikiran. Akan tetapi, pada akhirnya perusahaan tersebut sepakat kalau peluncuran OnePlus two akan dilaksanakan pada kuartal II atau III pada tahun 2015 ini. Tak hanya itu saka karena ternyata OnePlus juga ragu akan ukuran layar.
"Kami sebenarnya mengubah ukuran layar beberapa kali. Tapi produk akhirnya akan mengejutkan orang-orang," ungkap Pei, seperti dilansir Neowin, Jumat (8//1/2015).
Dan selanjutnya yang membikin konsumen merasa penasaran adalah masih belum diungkapnya perihal ukuran layar smartphone terbaru tersebut apakah lebih kecil, seukuran atau lebih besar dari pendahulunya.
Oh, iya, mungkin anda pernanh mendengar desas-desus bahwa OnePlus tengah menyiapkan sebuah tablet, ternyata dalam kesempatan tersebut, Pei menegaskan bahwa OnePlus tidak memiliki rencana untuk meluncurkan sebuah tablet.
Langganan:
Postingan (Atom)